p

Candi Prambanan

  • © http://www.flickr.com/photos/los_angelas/2021338936/
  • © http://www.flickr.com/photos/grievera/6222625326/
  • © http://www.flickr.com/photos/myriamba/2725890053/
  • © http://www.flickr.com/photos/johanwieland/6978335324/

Candi prambanan dengan mahakarya seribu arca, kalimat tersebut merupakan sepenggal kisah dari legenda Roro jonggrang cerita terbentuknya candi prambanan, dibangun sekitar abad 9 pada zaman kerajaan hindu mataram pada pemerintahan kedua raja rakai balitung dan rakai pikatan, candi ini membuktikan betapa megah hari karya nenek moyang kita pada zaman dahulu, sekarangpun candi ini masih dinobatkan sebagai candi hindu terbesar di asia tenggara.




How to arrive, Rute perjalanan ke candi prambanan
Karena letaknya tidak terlau jauh pusat kota yogyakarta atau sekitar 18 Km dari yogyakarta anda bisa naik bus trans jogaja 1A yang turun di halte prambanan melewati jalan raya yogkyakarta - solo, atau jika anda dari semarang, jalur terdekat yang anda tempuh bisa melewati arah Salatiga - Boyolali - Klaten, ambil arah kelaten selatan menuju jalan raya solo-yogyakarta.

Obyek wisata yang ditawarkan candi prambanan
Candi prambanan terdiri dari tiga bagian bangunan candi utama yaitu Siwa, brahma dan wisnu, ketiga kompleks candi utama tersebut dinamakan Trimurti dalam kepercayaan hindu, terdapat ukiran dan pahatan yang indah yang memiliki arti tersediri, jika anda ingin melihat lebih jauh yang ada di candi siwa salah satu yang terbesar dari ketiga candi, terdapat sebuah ruangan yang berisi arca siwa dan beberapa arca lain seperti arca ganesha, arca agstya dan arca durga.

Serta pada candi wisnu anda dapat menemukan bangunan arca garuda yang tedapat di ruang sebelah utara candi wisnu, yang menarik dari candi ini adalah arca garuda yang merupakan burung mitologi hindu dari nusantara, jika anda ingin mengetahui lebih jauh mengenai arca garuda, dibali terdapat tempat wisata patung dewa wisnu dan garuda Dan dibagian candi brahma anda dapat menemukan sebuah arca brahma.

Something to buy, Oleh Oleh cindramata di tempat wisata perambanan
banyak toko cinderamata yang berjajar di pintu masuk candi prambanan banyak pilihan cinderamata dan bisa anda tawar tentunya, serta anda dapat membantu ekonomi penduduk setempat.

0 komentar

Posts a comment

 
Terms and Conditions | Disclaimer | Kritik dan saran| Google+| Bloggers
Designed by blog.nguoiaolam.net Modified by Oladoo Powered by blogger Thanks to map icons collection and Blog Thiết Kế
Copyright © 2013 Oladoo.com
Back to top